BBM Pasti Naik !!! Tip Supaya Tidak Boros….

Gonjang-ganjing harga minyak membuat Pemerintah terasa “digebuki” oleh minyak sehingga memaksa pemerintah bernafsu menggorok subsidi untuk BBM. Walau di demo terus-menerus, kebijakan pemerintah untuk menaikkan harga BBM bersubsidi bisa dipastikan jalan terus.

Berikut Tips sederhana untuk menghemat BBM kendaraan bermotor. Tips ini hanya bermodalkan isolasi atau lakban. Silahkan pelototi gambar untuk mempraktekannya.

Catatan :

Tips ini hanya lelucon belaka, kerusakan pada kendaraan tanggung sendiri.

Sekian dan semoga menghibur anda di tengah isu kenaikan BBM

Salam;

Joe Trizilo

3 pemikiran pada “BBM Pasti Naik !!! Tip Supaya Tidak Boros….

  1. uang juga buat apa kalok BBM naik ?? paling mentok ending2nya di korupsi lagi..kalok gak juga memfasilitasi tikus2 yang suka korupsi..so . . . kenapa maling di pelihara ?? di fasilitasi sedemikian rupa . . . mending buat bangun jembatan yang pada rubuh . . . kenapa ?? Indonesia semakin aneh dengan jaman yang semakin maju 😦

  2. boleh dan memang harus subsidi BBM dikurangi/atau dihapus karena sbagian besar subsidi BBM yang nikmati adalah orang2 yang berduit, tetapi….perlu didukung kebijakan lain, seperti program mobil/ motor listrik, angkutan umum masal yang murah dan memadai, infrastruktur yang layak…pendidikan dan kesehatan gratis/murah bagi rakyat kecil…

Tinggalkan komentar